Minggu, 08 Juli 2012
pengertian lingkungan pemasaran
Apakah yang dimaksud dengan lingkungan pemasaran?lingkungan pemasaran terdiri
dari para pelaku dan kekuatan kekuatan yang di luar kendali, berdasarkan mana organisasi merancang strategi pemasaran mereka. Secara khusus dirumuskan sebagai berikut; lingkungan pemasaran suatu perusahaan terdiri dari para pelaku dan kekuatan- kekuatan yang berasal dari luar fungsi manajemen pemasaran perusahaan yang mempengaruhi kemampuan manaemen pemasaran untuk mengembangkan dan mempertahankan transaksi yang sukses dengan para pelanggan sasarannya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar